Minggu, 28 Februari 2016

Remixer Kreatif

Anak kecil kekinian kalau ditanya soal cita-cita, mungkin udah jarang yang menjawab pengen jadi seorang guru, dokter ataupun insinyur. Masih ada sih, tapi kalau melihat era millenial ini, bukan nggak mungkin udah banyak anak muda yang ngaku pengennya jadi seorang disc jockey alias DJ. Profesi ini sebenarnya lekat dengan pekerjaannya sebagai music produser, atau lebih khusus lagi biasa juga disebut remixer.
Nah, sejalan dengan pertumbuhan remixer muda berbakat yang semakin banyak bermunculan di Indonesia. Remixer dalam negeri ternyata nggak cuma punya karya yang berkualitas, tetapi mereka juga udah punya kapabilitas yang bisa disejajarkan dengan remixer terkenal dunia. Sebut saja Angger Dimas, Evan Virgan, Mahesa Utara, atau DJ Winky Wiryawan yang emang udah nggak diragukan lagi kemahirannya ‘ngotak-ngatik’ musik di selembar turn table mereka.Sayangnya, meski terbilang sudah cukup banyak remixer baru bermunculan, masih ada aja yang memandang profesi DJ atau remixer ini dengan sebelah mata. Men, padahal, banyak banget keseruan dan keuntungan yang bisa didapatkan kalau kita beneran menyelami dunia musik elektronik ini.
Ada yang bilang kreatifitas itu tanpa batas. Apalagi kalau kalian mengambil jalur profesi sebagai seorang remixer. Siap-siap, mungkin kamu yang bakal disebut orang yang kreatif misalnya;Martin Garrix

Related Posts:

  • Para Dj terpopulerAngger DimasQuote: Angger Dimas lahir pada tanggal 1 Maret 1988 (25 tahun). Ia adalah musisi elektronik, DJ (Disc Jockey), dan juga seorang produser… Read More
  • Beberapa lagu paling asoy untuk menghadapi hari senin yang sibukJakarta Hari Senin indentik dengan berakhirnya weekend yang indah dan datangnya setumpuk kerjaan yang menanti. Namun lagu-lagu berikut ini dijamin b… Read More
  • Nicky Romero  Nick Rotteveel van Gotum (born 6 January 1989), better known by his stage name Nicky Romero. CAREER.  School was never his interest, so a… Read More
  • dj hip hop terkenal Dj-dj hip hop terkenal - dj kool herc (lahir pada tahun 1955),penemu daripada teknik breakbeat,adalah “the father of hip hop culture”,bapak dari … Read More
  • Konser Musik Terbesar Di DuniaKonser musik merupakan salah satu bidang kerja Event Organizer dan juga ajang bagi penyanyi atau grup band untuk mempromosikan lagu mereka. Konser m… Read More

0 komentar:

Posting Komentar